Friday, February 19, 2016

Masker Putih Telur

http://bit.ly/1ZMjSYI Alat mungil dari Jepang untuk Mengatasi Jerawat Secara Alami Masker putih telur dapat membuat kulit wajah kamu tampak sehat bercahaya. Kabar baiknya kamu dapat membuat masker ini dengan bahan-bahan yang terdapat di kulkas kamu. Putih telur, lemon dan madu akan membantu mengurangi komedo dan jerawat. Sedangkan putih telur, olive oil, dan pisang dapat membantu melembabkan dan menutrisi kulit kamu. Langkah-langkah yang diperlukan untuk membuat masker putih telur adalah : 1. Pisahkan putih dari kuning telurnya. Pecahkan 1 buah telur, dan gunakan tangan atau dengan menggunakan cangkang telur itu sendiri untuk memisahkan putih telur dari kuningnya. Lalu letakkan putih telurnya ke dalam mangkuk. Putih telur tidak hanya menutrisi dan mengencangkan kulit kamu, tapi juga membantu mengecilkan pori-pori kamu. Kamu dapat buang kuning telurnya atau simpan untuk membuat resep yang lainnya. Kuning telur juga dapat kamu gunakan masker wajah. 2. Tambahkan ekstrak lemon ke campuran putih telur. Kamu memerlukan 2 sendok teh ekstrak lemon. Lemon ini akan berfungsi untuk mengatasi bakteri penyebab jerawat dan komedo. Ini juga dapat mencerahkan kulit kamu. 3. Campurkan putih telur dengan ekstrak lemon. Gunakan garpu, aduk secara merata kedua bahan tersebut hingga putih telurnya menjadi berbusa. 4. Campurkan madu ke campuran putih telur dan lemon, dan aduk secara merata. Kamu hanya memerlukan ½ sendok makan madu saja. Madu itu bersifat anti bakteri dan bekerja sebagai antiseptic alami. Ini juga berfungsi untuk melembabkan dan menutrisi kulit wajah kamu. 5. Sebelum menggunakan masker, bersihkan wajah kamu dahulu dengan air hangat. Ini akan membuka pori-pori kamu, yang sangat membantu keefektifan dari masker yang sudah kamu buat. Agar rambut kamu tidak terkena maskernya, gunakan ikat rambut. 6. Aplikasi maskernya ke wajah kamu. Kamu dapat menggunakan jari, kapas atau bahkan kain. Hindari wilayah sekitar hidung, mulut dan mata 7. Biarkan maskernya selama 10 hingga 15 menit. Setelah itu bilas dengan air hangat dan jangan menggosoknya terlalu keras. Gunakan handuk yang bersih dan lembut untuk mengeringkan wajah kamu. 8. Pertimbangkan untuk menggunakan pelembab. Lemon yang digunakan untuk masker ini cenderung membuat kulit kamu menjadi kering. Jika kamu merasa kulit kamu terasa kering, terapkan pelembab pada wajah kamu. Semoga kamu menyukai masker putih telur ini, dan semoga bermanfaat untuk kamu ya Video saya lainnya : Cara menghilangkan flek hitam https://youtu.be/A1hEvzUlXvA Cara menghilangkan jerawat https://youtu.be/gHKvwSZ02Ww Cream pemutih badan alami https://youtu.be/aq0K0V3RSJs Cream Pemutih badan yang aman https://youtu.be/bi2dc-jd2rc Obat Jerawat Alami https://youtu.be/NyABc_6Nh0s Subscribe ke channel saya : https://www.youtube.com/user/siqfridMM Facebook : http://ift.tt/1VQjphM Google + : http://ift.tt/1PWx3Sr Twitter : https://twitter.com/mcinanosprayjp Masker putih telur | masker wajah berjerawat

via IFTTT

No comments:

Post a Comment